15/03/2025
PT PELNI (Persero) bekerja sama dengan Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) dalam mendukung masyarakat melalui program tanggung jawab sosial dan lingkungan (TJSL) bertajuk “Sobat Aksi Ramadhan BUMN 2025”.
13/03/2025
PT PELNI (Persero) mencatat penjualan tiket untuk periode angkutan Lebaran 1446 H/2025 per 13 Maret 2025 sudah mencapai 121.125 pax.
12/03/2025
PT PELNI (Persero) resmi membuka pendaftaran Program Tiket Gratis Lebaran dengan kapal PELNI pada Senin (10/3) secara online.
10/03/2025
PT PELNI (Persero) terus menegaskan komitmennya dalam mendukung industri maritim Indonesia.
09/03/2025
PT PELNI (Persero) bersiap menyukseskan Program Tiket Gratis yang disediakan Kementerian Perhubungan RI dan Program Mudik Gratis dari sejumlah BUMN.
07/03/2025
PT PELNI (Persero) akan melakukan penyesuaian rute pada 19 kapalnya untuk mengantisipasionjakan penumpang selama angkutan Lebaran 2025. PELNI menyampaikan permohonan maaf bagi masyarakat yang terganggu akibat penyesuaian ini.
07/03/2025
PT PELNI (Persero) bersiap untuk melayani angkutan Lebaran Idul Fitri 1446 H. Periode angkutan lebaran PELNI akan dimulai pada 16 Maret hingga 16 April 2025.
05/03/2025
PT PELNI (Persero) kembali menggelar program mudik gratis melalui inisiatif tanggung jawab sosial dan lingkungan (TJSL) untuk menyambut Hari Raya Idul Fitri 1446 H.
04/03/2025
PT PELNI (Persero) mengimbau masyarakat yang berencana mudik menjelang Hari Raya Idul Fitri 1446 H untuk segera memesan tiket kapal guna memastikan kelancaran perjalanan mudik.